Saturday, February 28, 2009

Kebun Raya Cibodas








Kebun Raya Cibodas

Diantara kesibukan ativitas, kebun raya cibodas merupakann tempat untuk menghilangkan kejenuhan dan kepenatan , karena di kebun raya cibodas menyajikan suasana kesejukan alam , memang kebun raya cibodas berada didaerah puncak yang secara geografis sudah termasuk cianjur. Waktu perjalan sekitar kurang lebih 1 jam perjalanan dari kota bogor atau sekitar 2- 3 jam dari jakarta



Di lokasi taman cibodas ini terdapat pemondokan yang disewakan juga terdapat rumah kaca











Didalam rumah kaca terdapat tanaman seperti : kaktus, sukulen, anggrek, penjualan tanaman dan persemaian. Untuk rumah kaca kaktus dan sukulen menampung 353 jenis. Koleksinya datang dari seluruh dunia, termasuk Agave, Dracaena, Sansevieria, Yucca dan Aloe.Paling asyik melihat-lihat rumah kaca anggrek. Anggrek yang ada di kebun raya cibodas hampir semuanya berasal dari alam. Hanya ada sebagian kecil yang dihasilkan dari persilangan

Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

2 Comments:

multyone said...

asrinya pemandangan bisa bikin mata seger

waroengdollar said...

biasanya kebun raya ramainya, bisanya foto pas lagi sepi

Post a Comment

 

SibukGak Copyright © 2010 LKart Theme is Designed by Lasantha